Cara Mengganti Suara Peringatan Baterai Lemah Di Windows 7
>
Assalamualaikum Wr. Wb.
Sobat pengguna Laptop/Notebook?, Kalau baterai mau habis pasti Laptop sobat akan memberi peringatan dan biasanya juga terdengar suara Alert/Pemberitahuan. Suara tersebut bisa diganti dengan suara yang sobat inginkan, terserah. Yang perlu diperhatikan, Format Audio harus .WAV.
Langsung saja bisa melihat Tutorialnya Cara Mengganti Suara Peringatan Baterai Lemah Di Windows 7
- Siapkan dulu Audio yang ingin dipakai sebagai nada peringatan.
- Seperti yang dikatan diatas, bila formatnya MP3/WMA/AMR/OGG/AAC format harus diganti dengan WAV. Bisa diganti menggunakan Format Factory atau bisa di Download DISINI
- Setelah format Audio sudah diganti, Silahkan sobat bisa buka
- Pada Desktop Klik Kanan, Lalu Pilih Personalize
|
Klik Untuk melihat Gambar Lebar |
- Lalu Pilih Menu Sound
- Setelah itu, Scroll Down dan pilih Low Battery Alarm
- Klik Browse untuk mnegganti Audio, dengan Audio tadi yang sudah sobat persiapkan.
- Nah, Sekarang Laptop sobat sudah berganti Audio Alarm, Untuk menikmatinya silahkan maenin dulu Laptopnya sampai Batery-nya Habis ^_^
Sekian, Tutorial kali ini Semoga Bermanfaat. Bila kurang jelas bisa ber Komentar
Terima Kasih
Wassalamualaikum Wr. Wb.
Cara Mengganti Suara Peringatan Baterai Lemah Di Windows 7
Terimakasih telah membaca artikel
Cara Mengganti Suara Peringatan Baterai Lemah Di Windows 7. Dan bila sobat ingin membantu saya, sobat bisa mengeklik salah satu iklan diatas ^_^. Sobat bisa bookmark halaman ini dengan URL http://esbepe-sbp.blogspot.com/2013/06/cara-mengganti-suara-peringatan-baterai.html. Jika ingin copy paste artikel ini, jangan lupa untuk mencantumkan link sumber.